Terminologi Kedokteran PDF

Document Details

QuieterSynecdoche9294

Uploaded by QuieterSynecdoche9294

UPN Veteran Jakarta

Tags

terminologi kedokteran anatomi fisiologi kesehatan

Summary

Dokumen ini membahas terminologi medis, termasuk komponen, struktur, dan cara penggabungannya. Termasuk penjelasan mengenai prefiks, akar kata, dan sufiks. Informasi ini berguna untuk memahami istilah kedokteran dalam konteks anatomi dan fisiologi tubuh manusia.

Full Transcript

Terminologi Kesehatan Menurut Webster’s 3rd International Dictionary, pengertian tentang terminology yaitu: 1. The technical/special term or expression used in a business, art, science or special subject 2. Nomenclature as a field of study Terminologi kesehatan ➔ bahasa profesi kesehat...

Terminologi Kesehatan Menurut Webster’s 3rd International Dictionary, pengertian tentang terminology yaitu: 1. The technical/special term or expression used in a business, art, science or special subject 2. Nomenclature as a field of study Terminologi kesehatan ➔ bahasa profesi kesehatan yang digunakan sebagai sarana komunikasi antara mereka yang berkecimpung langsung/tidak langsung di bidang pelayanan kesehatan Terminologi Kesehatan Tenaga Teknis Farmasi ➔ istilah-istilah dalam resep, brosur obat, kemasan obat, serta sering melakukan komunikasi dengan profesi kesehatan lain dan masyarakat Terminologi kesehatan: ▫ Memberi kejelasan dan kekhususan komunikasi ▫ Kata-kata medik definisinya sama ▫ Komunikasi dalam suatu komunitas pelayanan kesehatan benar & tepat Konsep Dasar Struktur Terminologi Kesehatan Asal dari istilah kesehatan berasal dari bahasa Greek (Yunani) dan Latin; serta adopsi dari bahasa Jerman dan Prancis Komponen istilah kesehatan  Prefiks (awalan)  Root (akar kata)  Sufiks (akhiran) Untuk memahami terminologi medis diperlukan 2 elemen dasar :  Pengetahuan tentang anatomi dan fisiologi tubuh  Mengetahui arti dari prefiks, akar kata, & sufiks yang menyusun istilah/ kata kesehatan Prefisk (awalan) Ditambahkan di depan root Kata sifat, kata keterangan Kata depan yang digunakan untuk menyatakan hubungan atau kondisi akar kata Awalan - Umum Menunjukan : Ukuran Bentuk Arah Lokasi Awalan - Negatif Berkaitan dengan hal yang berlawanan dengan arti root Awalan - Numerik Berkaitan dengan jumlah atau urutan pada root  Awalan problem berkaitan dengan ketidaknormalan atau penyakit pada root Root (Akar Kata) Bagian pokok dari kata yang menyampaikan arti pokok atau signifikansinya Arti dasar kemudian dimodifikasi dengan sufiks, prefiks, atau akar kata lain Umumnya menyatakan bagian dari tubuh atau organ Root – Bagian Tubuh Root - Warna Sufiks (Akhiran) Ditambahkan di belakang root Untuk membentuk noun (kata benda), adjektif (kata sifat) atau verb (kata kerja) Sufiks menunjukkan apakah terminologi berkaitan dengan diagnostik, kondisi abnormal dan prosedur atau pengobatan Sufiks - Umum Sufiks : Diagnostik, Pembedahan, Prosedur Analisis Terminologi Kesehatan Prefix ← Root ← Suffix Prefix → Root → Suffix  Dysphagia: prefiks: dys, root: phag, sufiks: ia  Myocarditis: sufiks: -itis, root: my/o, root: cardi/o  Osteomalacia: sufiks: -malacia, root: ost/eo  Rhynoplasty: root: rhyn/o. Sufiks: -plasty  Hypercholesterolemia; prefiks: hyper, root: cholesterol, sufiks: emia  Colonoscopy: sufiks: -scopy, root: colon/o  Intravenous: prefiks: intra-, root: venous Cara Penggabungan Root, Awalan, dan Akhiran Menggabung root lebih dari satu → menggunakan huruf penghubung seperti i, e, dan o ▫ Kardiovaskuler : Kardi - o – vaskuler ▫ Eritrosit : Eritr – o – sit ▫ Gastroenterik : gastr – o – enter(ik) ▫ Hemigastrik : hem – i – gastr(ik) Cara Penggabungan Root, Awalan, dan Akhiran Menggabung akar kata dengan akhiran yang diawali konsonan → menggunakan huruf penghubung ▫ Gastromegali : Gastr – o – megali ▫ Osteomalacia : Oste – o – malacia ▫ Laparascopy : Lapar – a - scopy Cara Penggabungan Root, Awalan, dan Akhiran Menggabung akar kata dengan akhiran yang diawali huruf vokal → tidak diperlukan huruf penghubung ▫ Gastrectomy : Gastr –ectomy ▫ Hepatitis : Hepat – itis ▫ Cardiac : Cardi - ac EPONYMS Penyakit khusus, sindrom atau suatu keadaan penyakit dinyatakan dengan nama orang, biasanya yang pertama mengidentifikasi penyakit tersebut Alzheimer’s disease (pikun) Bell’s palsy Crohn’s disease (gangguan pada pencernaan, yaitu atrofi pada vili usus) Terminologi kedokteran Bahasa yang mempelajari kosakata atau istilah yang digunakan dalam istilah kedokteran yang berhubungan dengan tubuh manusia meliputi komponen, proses, dan kondisi di dalamnya Penyakit & anatomi

Use Quizgecko on...
Browser
Browser