Tugas Presentasi Tauhid Transformatif - Oktober 2024

Summary

Presentasi ini membahas tentang Tauhid Transformatif, konsep tauhid dalam Islam yang diintegrasikan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Presentasi ini membahas aspek-aspek tauhid, pengaruhnya dalam kehidupan sehari-hari, dan kesimpulannya.

Full Transcript

TAUHID TRANSFORMATIF kelomp ok 5 A N G G O TA K E LO M P O K ZASKIA ZISTHA RIZKY ZAU RA AMARDIANTI Takmir Masjid Samira Hadid P E N G E RT I A N TAU H I D Tauhid adalah konsep dasar dalam Islam yang mengacu pada keesaan Tuhan. Secara etimologi...

TAUHID TRANSFORMATIF kelomp ok 5 A N G G O TA K E LO M P O K ZASKIA ZISTHA RIZKY ZAU RA AMARDIANTI Takmir Masjid Samira Hadid P E N G E RT I A N TAU H I D Tauhid adalah konsep dasar dalam Islam yang mengacu pada keesaan Tuhan. Secara etimologis, kata "tauhid" berasal dari bahasa Arab yang berarti "meng-esakan" atau "menyatu." Dalam konteks teologis, tauhid merujuk pada keyakinan bahwa Allah adalah satu, tidak ada Tuhan selain-Nya, dan tidak ada yang sebanding dengan-Nya. P E N G E RT I A N TAU H I D YA N G T R A N S F O R M AT I F Tauhid yang transformatif merujuk kepada konsep ketuhanan yang tidak hanya dipahami secara teoretis, tetapi juga diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari untuk membawa perubahan positif. Tauhid mengajak individu untuk mengenali dan menyadari keesaan Tuhan, yang dapat mendorong mereka untuk memperbaiki diri, lingkungan, dan masyarakat. A S P E K TAU H I D T R A N S F O R M AT I F Kesadaran Sosial: perilaku manusia yang mendorong kepedulian terhadap sesama dan tindakan sosial yang positif Etika dan Moral: Individu yang memahami tauhid dengan baik cenderung berperilaku lebih etis dalam interaksi sehari-hari.. Spiritualitas dan Ketenangan Hati: Tauhid mengajak individu untuk lebih mendekatkan diri kepada Tuhan, untuk menghasilkan ketenangan batin P E N G A R U H TAU H I D T R A N S F O R M AT I F D A L A M K E H I D U PA N S E H A R I - H A R I Etika dan Moralitas: membantu individu untuk bertindak lebih etis, berperilaku jujur untuk menciptakan lingkungan yang lebih harmonis. Kepedulian Sosial: mendorong individu untuk lebih peduli terhadap sesama. contohnya ,dalam tindakan amal, gotong royong, atau dukungan terhadap yang membutuhkan. Pengelolaan Emosi: Tauhid memberikan ketenangan batin dalam menghadapi masalah, untuk mengelola stres dan emosi dengan lebih baik. KESIMPULAN Tauhid transformatif merupakan upaya untuk menyatukan nilai-nilai Islam dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, yang bertujuan untuk mencapai hasil yang harmonis dan seimbang. Tauhid transformatif menekankan pentingnya mengintegrasikan prinsip-prinsip Islam dengan pengetahuan modern untuk menciptakan pemahaman yang lebih komprehensif dan holistik tentang dunia. Takmir Masjid Samira Hadid TERIMA KASIH

Use Quizgecko on...
Browser
Browser