Pengantar Psikologi Industri & Organisasi (PIO) 2024 PDF
Document Details
Uploaded by Deleted User
Universitas Islam Indonesia
2024
Tags
Summary
Ini adalah catatan mata kuliah Pengantar Psikologi Industri & Organisasi (PIO) 2024 di Universitas Islam Indonesia. Materi meliputi ruang lingkup, definisi, capaian pembelajaran, dan evaluasi pembelajaran.
Full Transcript
PENGANTAR MATA KULIAH PSIKOLOGI INDUSTRI & ORGANISASI Pertemuan 1 Sekilas Pandang MK Psikologi Industri & Organisasi MK PIO merupakan mata kuliah wajib berbobot 6 SKS yang ditawarkan di Semester Ganjil. MK wajib ini merupakan prasyarat pengambilan mata kuliah p...
PENGANTAR MATA KULIAH PSIKOLOGI INDUSTRI & ORGANISASI Pertemuan 1 Sekilas Pandang MK Psikologi Industri & Organisasi MK PIO merupakan mata kuliah wajib berbobot 6 SKS yang ditawarkan di Semester Ganjil. MK wajib ini merupakan prasyarat pengambilan mata kuliah pilihan bidang PIO, diantaranya : 1. Sistem Rekrutmen & Seleksi 2. Desain Training 3. Manajemen Kinerja 4. Sistem Remunerasi 5. Psikologi Konsumen 6. Human Resources System, dan sebagainya Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Melalui mata kuliah ini, mahasiswa diharapkan mampu : 1. Menunjukkan sikap kepemimpinan profetik dalam bentuk kejujuran, kehandalan, kemandirian, kewirausahaan, serta kemampuan menganalisis masalah secara bertanggung jawab atas dirinya serta tim, dan mampu mengambil keputusan secara tepat. (S3) 2. Menguasai berbagai prinsip dan konsep dasar untuk menjelaskan perilaku manusia di berbagai level, menggunakan berbagai perspektif dalam Psikologi termasuk Psikologi Islam. (T1) 3. Berpikir solutif, inovatif, dan sistematis secara etis dalam rangka berkontribusi dalam menyelesaikan masalah perilaku secara implementatif. (KU3) 4. Mampu menuangkan gagasan secara tertulis sesuai kaidah ilmiah, menggunakan teknologi informasi, dan mempublikasikannya secara efektif dan bertanggungjawab. (KK2) Sesi Topik 1 Pengantar MK PIO 2-3 Rekrutmen & Seleksi Silabi MK PIO 4 Performance Management System Pra-UTS 5 Perkembangan Karir di Organisasi 6-7 Training & Development 8-9 Employee Compensation 10 Employee Retention & Termination 11 HRIS 12 Motivasi Kerja 13 Etos Kerja Islami 14 Kepuasan Kerja & Komitmen Organisasi Sesi Topik 15 Stres Kerja 16 Perilaku Menyimpang di Tempat Kerja 17 Leadership Silabi MK PIO 18- Perilaku Kelompok Pasca-UTS 19 20 Konflik dalam Organisasi 21 Komunikasi Organisasi 22- Organizational Culture 23 24 Organizational Development 25 Kesehatan & Keselamatan Kerja 26- Psikologi Kewirausahaan 27 28 Psikologi Konsumen Referensi Aamodt, MG. (2012). Industrial/Organizational Psychology: An Applied Approach. Boston: Cengage Learning. Dessler, G. (2003). Human Resouce Management. New Jersey: Prentice Hall. Robbins, SP., De Cenzo, David A., Judge, TE. (2012). Organizational Behavior 15th ed. New Jersey: Pearson Education. Ali, AJ., (2005). Islamic Perspective on Management and Organization. Cheltenham: Edward Elgar Publishing. Ali, AJ. (2010). Islamic challenges to HR in modern organization. Personal Review, 39(6), 692-711. Alkahtani, A. (2014). An application of islamic principles in building a robust human resource management system (in Islamic countries). International Journal of Recent Advances in Organizational Behaviour and Decision Sciences (3), 183-194. UTS : 25% Evaluasi UAS : 25% Pembelajaran Presentasi Kelompok : 25% Telaah Kasus Tematik (Kelompok & Individu) : 20% Peer-Rating Evaluation : 5% Terdiri atas 28 pertemuan, 14 pertemuan sebelum UTS dan 14 Aktivitas pertemuan setelah UTS. Pertemuan asinkron terjadwal Perkuliahan maksimal 9 pertemuan. Tugas selama kuliah : a. 3 tugas kelompok & 1 tugas individu sebelum UTS b. 3 tugas kelompok & 1 tugas individu setelah UTS Learning Contract Maksimal keterlambatan : 15 menit Kehadiran : Minimal 75% (21 pertemuan) Batas waktu pengumpulan tugas : Sesuai batas waktu yang ditentukan pada masing-masing tugas Pakaian rapi dan sesuai dengan ketentuan universitas PENGERTIAN & RUANG LINGKUP PSIKOLOGI INDUSTRI & ORGANISASI Definisi Psikologi Industri & Organisasi Berdasarkan definisi dari SIOP, PIO adalah aplikasi prinsip-prinsip psikologi di tempat kerja (dimanapun orang bekerja). Tujuan PIO adalah membantu manusia dalam melakukan pekerjaannya : a. Membantu perusahaan memperlakukan pegawainya dengan adil b. Membantu menciptakan pekerjaan agar lebih menarik dan memuaskan c. Membantu pegawai agar lebih produktif Makna Terminologi PIO Psikologi : ilmu tentang perilaku manusia sebagai manifestasi proses mental dan kondisi kejiwaannya Psikologi Industri dan Organisasi : terapan Psikologi (TEORI & RISET) terhadap problem manusia yang berhubungan dengan dunia industri dan organisasi. (Munandar, 2001) Scientist-Practitioner Approach dalam PIO PIO menggunakan pendekatan Scientist-Practitioner, yaitu integrasi antara ilmu pengetahuan dengan terapan. Sebagai ILMU PENGETAHUAN/SCIENCE, PIO menggunakan metode saintifik berupa riset/penelitian dan ilmu pengetahuan terkini mengenai bagaimana manusia bekerja Sebagai TERAPAN/PRACTICE, PIO adalah suatu profesi yang berkaitan dengan aplikasi ilmu psikologi utk mengatasi problem di lingkungan kerja sehari-hari Contoh … Problem Suatu perusahaan Pendekatan memiliki program SCIENCE Pendekatan pelatihan untuk PRACTITIONER karyawan baru Menelaah masalah dengan Membuat selama 3 pekan. 3 bulan setelahnya, menggunakan rancangan para karyawan teori Turnover intervensi tersebut resign dari dan riset perusahaan. sebelumnya Industrial/Organizational Ruang Psychology Lingkup PIO Industrial Psychology Organizational Psychology Recruitment Socialization Selection Motivation Classification Occupational Stress Compensation Leadership Performance Appraisal Group Performance Training Organizational Development RUANG LINGKUP PIO ENGINEERING PSYCHOLOGY/HUMAN FACTORS Sistem manusia dan mesin (Person-machine Systems) Kondisi kerja Desain dan fungsi peralatan, perlengkapan kerja dan mesin yang digunakan, dalam kaitannya dengan keterbatasan pegawai baik dalam kekuatan, persepsi, waktu reaksi, dst. RUANG LINGKUP PIO INDUSTRIAL RELATIONS/HUBUNGAN INDUSTRIAL Serikat Pekerja Hubungan antara perusahaan-pekerja Kerjasama dan resolusi konflik di perusahaan KONSELING KARIR Pilihan dan perkembangan karir pegawai hingga pensiun PSIKOLOGI KONSUMEN Perilaku pembelian dan pengambilan keputusan konsumen Makna Organisasi dalam PIO Entitas sosial yang digerakkan oleh suatu tujuan tertentu Ada aktivitas terstruktur Berkaitan dengan lingkungan eksternal Contoh : perusahaan multinasional, perusahaan keluarga, perusahaan non-profit Organisasi Sebagai Sistem Terbuka Ragam Profesi di Bidang PIO Professor of... Psychology, Management, Organizational Behavior, Industrial Relations Staff member, Manager, Dir, VP of... Personnel, HR, Organizational Planning, Personnel Development, OD, Management Development, Personnel Research, Employee Relations, Training, Affirmative Action Management Consultant Asosiasi Profesi di Bidang PIO Internasional : American Psychological Association (APA: www.apa.org(APA: www.apa.org), Society for Industrial/ Organizational Psychology (SIOP: www.siop.org Academy of Management (AoM: www. aom.pace.edu), Society for Human Resource Management (SHRM: www.shrm.org American Society for Training and Development, (ASTD: www.astd.org) Indonesia : Asosiasi Psikologi Industri dan Organisasi (APIO). Pembagian Kelompok Masing-masing kelompok terdiri atas 4-5 orang Wassalamu’alaikum. See you next session.