Kisi-Kisi Sejarah AAS 2024 Semester 1 PDF

Summary

Dokumen ini merangkum kisi-kisi soal Sejarah AAS 2024 Semester 1 yang meliputi definisi kolonialisme dan imperialisme, serta tindakan bangsa Eropa setelah jatuhnya Konstantinopel. Documen ini berfokus pada sejarah, imperialisme, dan kolonialisme.

Full Transcript

KISI – KISI AAS SEJARAH 2024 1. Definisi Kolonialisme dan Imperialisme a. Kolonialisme: Menguasai wilayah (Penguasaan suatu wilayah atau negara oleh bangsa lain untuk tujuan eksploitasi sumber daya) Ciri-Ciri  Ada penguasaan wilayah  Eksploitasi SDA/SDM/SD lainnya s...

KISI – KISI AAS SEJARAH 2024 1. Definisi Kolonialisme dan Imperialisme a. Kolonialisme: Menguasai wilayah (Penguasaan suatu wilayah atau negara oleh bangsa lain untuk tujuan eksploitasi sumber daya) Ciri-Ciri  Ada penguasaan wilayah  Eksploitasi SDA/SDM/SD lainnya secara penuh (kendali dialihkan) atau parsial (seperti vichy france in a sense)  Budaya Asing ditanamkan, seperti jepang pada Indonesia  Penindasan Ekonomi dan Diskriminasi Sosial  Pengendalian pemerintahan dan keadaan politik b. Imperialisme: Membangun pemerintahan (Kebijakan memperluas kekuasaan suatu negara dengan menaklukkan wilayah lain, baik secara langsung maupun tidak langsung) Ciri-Ciri  Perluasan wilayah kekuasaan dengan aneksasi atau puppeting  Kontrol secara politik dan militer  Penyebaran ideologi dan pemikiran  Hegemoni budaya dan perluasan implantasi hegemoni budaya 2. Tindakan bangsa Eropa ketika Konstatinopel dikuasai oleh Turki Usmani Latar Belakang: Dari abad ke-0 sampai 13 M, dianggap sebagai masa dark age (karena ajaran agama Kristen jadinya Eropa mengalami kemunduran). Karena, sebelumnya, Konstatinopel berperan sebagai pusat perbelanjaannya Eropa. Dimana orang-orang Turki sudah berkontak dagang dengan Selat Malaka dan membawa dagangan (rempah, mentega, dll) dari Selat Malaka ke Konstatinopel. Alasan kenapa Bangsa Eropa melakukan penjelajahan samudra: 1. Pasar Konstatinopel punya aturan dimana kaisar atau sultannya tidak memperbolehkan orang nonmus belanja/jualan di sekitar pasar konstatinopel 2. Ingin membuktikan teori Copernicus (teori bumi bulat). 3. Adanya semangat 3G (Gold, Glory, Gospel) ingin cari tanah baru dan bekerja sama dengan negara lain. (Masa Renaissance) Bangsa Eropa mencari jalur alternatif ke Asia karena jalur perdagangan tradisional melalui Konstantinopel terputus setelah dikuasai oleh Turki Usmani pada tahun 1453.  Pencarian jalur alternatif ke Asia, karena konstantinopel yang merupakan jalan utama jalur sutra dikuasai oleh hostile nation terhadap Eropa.  Bangsa Eropa mencari jalur laut baru seperti ekspedisi Portugis dan Spanyol  Revolusi teknologi maritim dan pengembangan teknologi pelayaran  Perebutan jalur perdagangan seperti (spanyol-portugis; perjanjian tordesillas dan saragosa)  Perang Salib (Crusade) terhadap konstantinopel oleh paus  Perkembangan ekonomi dan age of exploration 3. Rute penjelajahan samudera oleh Cornelis De Houtman Cornelis de Houtman memimpin ekspedisi Belanda pertama ke Indonesia pada 1595, melewati Belanda-Pantai Barat Afrika-Tanjung Harapan (sempet gamau lanjutin makanya dinamain Tanjung Harapan)-Samudra Hindia-Selat Sunda-Banten 4. Latar belakang bangsa Portugis penjelajahan samudera (harusnya sm kyk No.2) Motivasi "3G" (Gold, Glory, Gospel) untuk mencari kekayaan, kejayaan, dan menyebarkan agama Kristen. Bangsa Portugis ingin menguasai perdagangan Timur-Barat dan menguasai bandar dan daerah strategis yang menjadi mata rantai perdagangan. Jatuhnya konstatinopel juga menjadi pendorong Portugis melakukan penjelajahan samudra. Revolusi maritim di eropa (kompas). Masa Renaissance; open minded, mau kerja sama/cari tanah baru, bangkit setelah busuk selama 13 abad gara” ngikutin agama Katolik yang sudah melengseng dari ajaran Kristen yang benar. (no offence to catholics) 5. Alasan pelaut portugis Alfonso de Alberqueque datang ke Malaka Awalnya dateng ke Maluku, terus kolonialisme (ambil rempah-kirim ke Portugis) dan tidak mengganggu Ternate tapi justru membantu dalam melawan Tidore. Terus penasaran sama Malaka, abis itu cabutlah ke Malaka pada tahun 1511. Nyampe Malaka ternyata banyak kapal parkir di pelabuhan Malaka sehingga Malaka dikuasai Portugis untuk menghasilkan cuan lebih dari pajak parkir kapal. Untuk menguasai perdagangan rempah-rempah dan menjadikan Malaka sebagai pusat pengendalian perdagangan di Asia Tenggara. 6. Alasan Portugis di sambut baik oleh Sultan Ternate Sultan Ternate menyambut Portugis karena mereka membutuhkan bantuan militer melawan musuh-musuh seperti Tidore. Portugis meminta balasan hak monopoli rempah di Ternate dan hak membangun benteng. Lalu, Ternate- Portugis menang dan Tidore gabung ke Ternate. 7. Perjanjian Tordesillas dan Saragosa Tordesillas (1494): Membagi dunia menjadi dua wilayah kekuasaan antara Spanyol (kiri) dan Portugal (kanan). Perjanjian ini disetujui oleh Paus Alexander VI, sebagai perwakilan Gereja Katolik. Peta awal penjelajahan samudra. Saragosa (1529): Mengatur kembali batas wilayah kolonial Spanyol dan Portugal di Asia Tenggara. Serta, hak perdagangan dan pelayaran. Maluku milik Portugis, Filipina miliki Spanyol (jadi spanyol cmn singgah bentar) Latar Belakang Perjanjian Saragosa: Spanyol lagi berlayar ke arah barat tiba-tiba nyampe Filipina. Di Filipina malah perang bzir, terus maggelhaens modar. Cabut dari spanyol dilanjutin sama Juan Sebastian Del Cano ke Maluku, eh malah ketemu Portugis. 8. Kondisi politik sosial di Belanda tidak stabil tahun 1780 REV PRANCIS : 1779-1789 (DIPIMPIN OLEH NAPOLEON BONAPARTE) Tujuannya Menggulingkan Pemerintahan Perancis: which is Louis ke-16, Mary Antoinette (nyokapnya abrar), Louis ke-17 & 18 (adek”nya louis ke 16) Napoleon berhasil MERUBAH MONARKI – REPUBLIK (sehingga napoleon dikatakan presiden pertama prancis) Napoleon ke Belanda Jadi, setelah jadi Presiden, si Napoleon punya rencana gede: dia mau bikin semua negara di Eropa jadi republik biar nggak ada sistem kerajaan (monarki) lagi. Dia pun mampir ke Belanda. Nah, Raja Belanda langsung panik dong, terus kabur ke Inggris. Kenapa Inggris? Karena neneknya si Raja Belanda itu ternyata Ratu Inggris (nepo baby type shit). Terus neneknya bantu Raja Belanda. Karena rajanya kabur, Belanda jadi nggak ada yang ngurus. Napoleon akhirnya ngambil alih Belanda dan langsung nunjuk orang sembarangan buat beresin masalah VOC yang udah bangkrut di Indonesia. Orang yang dia tunjuk itu adalah Daendels, dan dia disuruh ke Nusantara buat nge-handle situasi di Banten. Inggris Masuk Cerita Di sisi lain, si Raja Belanda yang lagi ngungsi di Inggris minta tolong neneknya buat ngirim orang dan kapal perang ke Indonesia supaya bisa rebut lagi wilayah yang udah nggak diurus karena VOC bangkrut. Inggris akhirnya kirim orang namanya James buat urusan ini. Tapi pas James nyampe Indonesia, si Daendels udah duluan sampai di Banten. Jadi, James cuma bisa ngawasin Daendels dari perairan laut Banten. Sementara itu, di Eropa lagi ada perang antara Inggris dan Belanda. Inggris menang dan minta jatah kekuasaan di Nusantara. Akhirnya, dibuatlah Perjanjian Tuntang, yang isinya Belanda harus nyerahin wilayah Nusantara ke Inggris. Dampaknya: 1. Daendels dipanggil balik ke Eropa. 2. Raffles (Thomas Stamford Raffles) masuk Nusantara dan mulai ngatur pemerintahan Inggris di sini. (hello landrent) Oia, James metong pas perang di Banten. Timeline Napoleon, Belanda, dan Nusantara 1. Napoleon Jadi Presiden (1800-an) Napoleon mau bikin semua negara Eropa jadi republik, termasuk Belanda. 2. Raja Belanda Kabur ke Inggris Raja Belanda takut sama Napoleon dan lari ke Inggris. Alasannya? Neneknya bangsawan Inggris. Neneknya bantu Raja Belanda. 3. Napoleon Kuasai Belanda (1806) Karena rajanya kabur, Napoleon ngambil alih Belanda. 4. Napoleon Tunjuk Daendels (1808) Napoleon nyuruh Daendels ke Indonesia buat ngambil alih sisa kekuasaan VOC, terutama di Banten. 5. VOC Bangkrut (1799) Sebelum itu, VOC udah bangkrut dan wilayahnya nggak diurus lagi. 6. Inggris Kirim James ke Indonesia Raja Belanda minta Inggris (via neneknya) kirim orang buat ambil alih lagi Nusantara. Inggris kirim James. 7. Daendels Nyampe Duluan di Banten (1808) Daendels lebih cepat dari James. James cuma bisa ngawasin Daendels dari perairan Banten. 8. Perang Inggris vs Belanda di Eropa (1800-an) Inggris menang perang dan bikin Perjanjian Tuntang (1811): o Nusantara diserahkan ke Inggris. o Daendels dipanggil balik ke Eropa. o Raffles masuk ke Nusantara. 9. James Gugur (1811) James tewas pas perang di Banten. 10. Raffles Masuk Nusantara (1811) Raffles mulai ngatur pemerintahan Inggris dan ngenalin sistem baru seperti landrent (sewa tanah). Lama Negara menduduki Indonesia:  VOC : 1602-1799  Belanda : 1800-1942  Kebijakan Daendels : 1800-1806  Raffles : 1806-1811  Van Den Bosch : 1811-1870 9. Alasan Belanda menjajah Nusantara, ayang awalnya Nusantara dikuasi Portugis - VOC bangkrut - Kekosongan kekuasaan - Ada kesempatan 10. Tugasnya JP Coen ketika diangkat menjadi Gubernur Jendral VOC tahun 1619 JP Coen: Gubernur Jenderal VOC ke-1 - Me-lobi raja banten, menjanjikan banyak duit biar nurut sama VOC - JP Coen memindahkan markas VOC dari Ambon ke Jakarta karena lebih strategis - Mendirikan benteng dan bakar Jayakarta, jadi Batavia - Setelah mendirikan markas besar VOC di Batavia, dia mau monopoli perdagangan pala dan cengkih di maluku. 11. Deskripsi Pala sebagai rempah-rempah dari Nusantara (analisis teks i think) - Bentuknya bulat - Dari maluku (sebenernya banda neira) - Perhiasan dari timur, jadi rebutan / pemikat orang Eropa. 12. Hak Oktroi VOC 1. Menjadi wakil sah pemerintah Belanda di Asia. 2. Monopoli perdagangan. 3. Bikin dan ngedarin mata uang sendiri. 4. Mengadakan perjanjian serta mengumumkan perang dengan negara lain. 5. Mungut pajak. 6. Memiliki tentara. 7. Menyelenggarakan pemerintahan sendiri dan setara dengan raja pada saat itu. 13. Faktor Internal dan Ekternal bubarnya VOC Internal: 1. Korupsi 2. Pegawainya ikut aktivitas perdagangan yang merugikan 3. Perdagangan gelap 4. Anggaran untuk gaji terlalu besar, tidak seimbang dengan pendapatan 5. Banyak utang karena biaya perang 6. Pemasukan kecil 7. Persaingan dengan perusahaan lain (EIC Inggris dan CDI Perancis) Eksternal: 1. Kongsi dagang gapunya surat izin dagang. 2. Belanda berubah menjadi Republic Bataaf setelah Raja willem V digulingkan oleh rakyat republican. Belanda jadi sekutu prancis dibawah napoleon Bonaparte untuk menyebarkan gerakan anti monarki. Perubahan politik ini mempengaruhi kebijakan belanda terhadap VOC. VOC dianggap bertentangan dengan semangat kebebasan dan kesetaraan, akhirnya dibubarkan. 14. Alasan sistem tanam paksa lahir di Nusantara? Karena untuk mengisi kas keuangan Belanda (Belanda vs Inggris bikin keuangannya abis banget). Ekonominya semakin merosot karena perlawanan Indonesia saat Belanda ingin masuk lagi. Van den bosch ditugaskan untuk dapat dana semaksimal mungkin dari tanah jajahannya, akhirnya mengadakan cultuurstelsel. Dipaksa menanam tanaman ekspor yang hasilnya dijual ke belanda. 15. Peninggalan pemerintahan Raffles dalam ilmu pengetahuan - Memperkenalkan uang - Masyarakat jadi tau berbagai jenis tanaman dan cara menanam karena diberi kebebasan untuk menanam - Melakukan penjelajahan dan menamakan raflessia arnoldi - Kebun raya bogor / istana bogor - Buku The History Of Java (Tentang flora nusantara) - Menemukan kembali candi Borobudur 16. Tokoh Belanda yang memiliki tanggung jawab menjaga pulau Jawa dari serangan Inggris Daendels Tugas Daendels : - Mempertahankan pulau jawa jatuh ke tangan inggris-perancis - Memperbaiki keadaan tanah jajahan dari kekuasaan dan korupsi Kebijakan Daendels : - Pembangun jalan raya pos anyer panarukan - Mendirikan benteng pertahanan - Membangun rumah sakit dan pabrik senjata - Menaikkan gaji pegawai agar tetap loyal - Membagi pulau Jawa jadi 9 keresidenan - Mengangkat bupati jadi pegawai pemerintah 17. Alasan terjadinya perang Paderi melawan VOC - Jadi ada kaum Adat. Nah, kaum adat nih rada betingkah emg. Suka judi, rebung ayam, basically Islam KTP. - Terus ada kaum paderi (sesuai ajaran islam). - VOC dateng buat adu domba abis itu VOC mihak sama kaum adat. - Abis itu kaum adat akhirnya sadar dan aliansi sama paderi buat lawan VOC - VOC ttp menang lol 18. Strategi pemerintah Belanda melawan Pangeran Diponegoro Jadi Belanda mau bikin jalan ke kantor gubernurnya. Tapi jalannya ngelewatin tanah wakafnya diponegoro, jadi diambil tuh tanahnya. Diponegoro ga terima. Ribut lah mereka. Tapi diponegoro rada susah ngelawannya soalnya rada sakti gitu. Yauda Belanda pakai strategi Benteng Stelsel which is basically benteng persembunyian diponegoro diserang semua. 19. Isi perjanjian Bongaya (Makassar vs VOC) 1. Gowa mengakui monopoli perdagangan VOC 2. Pedagang lain harus pergi dari Gowa 3. Gowa wajib membayar kerugian perang 4. VOC membangun benteng di Makassar 5. Gowa harus mengakui kedaulatan sultan Bone dan pemerintahan VOC 6. Makassar harus tunduk peraturan VOC 20. Latar Belakang Sisingamangaraja XII melakukan perlawanan terhadap Belanda - Gasuka kalo Belanda memperluas wilayahnya ke sumatra utara. - Gasuka ada misionaris/penyebar agama kristen. (orang nonmus dikristenin) 21. Kerajaan Banten dibawah kepemimpinan Sultan Ageng Tirtayasa Ada Raja Banten yang setuju diatur sama Belanda. Tapi, Sultan Ageng Tirtayasa ga setuju. Karena dia tahu kalo posisi banten super menguntungkan. Terus dia ngapain dong: - Melindungi pelabuhan Banten dari ancaman VOC. - Tidak mau melakukan monopoli perdagangan atau kerja sama dalam hal apapun. - Melebarkan kerja sama dengan kerajaan lain (Kamboja, Thailand, dll) 22. Kebijakan Sultan Agung Hanyakrakusuma memimpin Kesultanan Mataram tahun 1613-1645 M Sultan Agung Hanyakrakusuma dan Perjanjian Giyanti Sultan Agung Hanyakrakusuma adalah anak dari seorang selir. Karena dia anak selir, dia sadar banget kalau peluangnya buat naik tahta itu kecil banget. Nah, VOC yang udah hopeless buat nguasain Mataram (karena bokapnya susah bener diajak nego) akhirnya lihat ini sebagai kesempatan. Pas bokap Sultan Agung mulai sakit dan udah tua, dia mulai pasrah soal nasib Mataram. Di momen ini, VOC masuk buat memengaruhi keputusan kerajaan. Akhirnya, kerajaan Mataram dibagi dua lewat Perjanjian Giyanti (1755): 1. Jogja dikasih ke Ibu Suri. 2. Solo dikasih ke Permaisuri. Pembagian ini bikin Mataram jadi lemah karena kekuasaannya terpecah, dan VOC bisa lebih gampang mengontrol kedua kerajaan itu. 23. Alasan pemerintahan Belanda ingin menguasai Palembang dalam bidang ekonomi Jadi setiap daerah penghasil rempah-rempahnya beda-beda. - Banteng & Palembang: Penghasil Lada terbesar di nusantara. - Aceh: Cengkeh - Maluku (Banda Neira): Pala - Jawa (Barat dan Tengah): Beras + Sayur ijo More about Palembang - Posisi strategis, menghubungkan Sumatra dan Jawa. Belanda berniat menguasai perdagangan lada yang jadi incaran Inggris. - Ada pertambangan timah di bangka Belitung yang wilayahnya dibawah kedaulatan kesultanan Palembang. 24. Kebijakan Hak Tawan Karang - Hak kerajaan Bali untuk merampas kapal yang terdampar/parkir di wilayahnya selama lebih dari 3 hari. Hal ini merugikan belanda karena banyak kapal belanda yang terdampar di bali - Belanda meminta agar hak itu dihapus, gantinya belanda akan membayar jika ada kapal belanda yang terdampar, namun tidak pernah dilakukan. Hak Tawan Karang menjadi cikal bakal perang antara Bali-VOC. 25. Kebijakan Cultur Stelsel tahun 1830 Dipimpin Van Den Bosch. Tapi pelaksanaan 100% tidak sesuai dengan perjanjian awal (jatohnya jadi eksploitasi). Terus diprotes sama kaum liberalis Belanda dan lahirlah Politik Etis. Awalnya hasil bumi dari tanam paksa 30% untuk pribumi, 70% buat belanda. Tapi, jadinya 95% buat belanda (Belanda jadi tajir). Dan setiap daerah ada tanaman tertentu yang dibudidayakan. Untuk wilayah kerajaan (Surakarta dan Jogja) tidak diberlakukan Culturstelsel. Kebijakan : 1. Setiap desa wajib menyisihkan 20% tanahnya untuk ditanami komoditas ekspor. Hasil akan dijual dengan harga yang ditentukan. Tanah yang dipakai untuk cuulturstelsel bebas pajak 2. Yang tidak punya tanah berarti harus bekerja di pertanian / pabrik selama 66 hari setaun 3. Waktu penanaman tidak boleh lebih dari 3 bulan 4. Kerusakan yang bukan karena petani ditanggung pemerintah 5. Pengawasan melalui kepala desa 26. Pembagian kelas sosial pada masa kolonial Belanda 1. Eropa 2. Asia Timur 3. Indonesia 4. Pribumi (Priyayi dan Rakyat Biasa) 27. Ciri perlawanan sebelum abad ke XX dan sesudah abad XX Sebelum: Fisik (strategi perang), provokasi, adu domba, kedaerahan, tokoh karismatik Setelah: Diplomasi, nasionalisme, wawasan luas, strategi modern, dipimpin kaum terpelajar, jalur organisasi, punya visi misi jelas (merdeka) 28. Tujuan politik etis dalam bidang edukasi pemerataan pendidikan dan mendirikan sekolah tinggi Tujuan: memanusiakan manusia (balas budi dari Belanda) Tujuan asli: Untuk mendapatkan tenaga kerja terpelajar untuk pemerintah Belanda untuk dibayar murah (OSVIA). Dan, STOVIA dibikin krn orang belanda jijik nanganin pasien pribumi. 29. Organisasi Nasional yang menerbitkan majalah Indonesia Raya tahun 1924 Setiap organisasi punya media cetak sendiri (kampanye). Tirto Adi Suryo guy (bapak pers Indonesia) menyuarakan protes lewat Medan Priyayi. Sarekat Islam: Sinar Jawa, Medan Muslimin, dan surnotomo?. Indische Partij: De Express, Persatuan Bangsa, dan Indonesia Raya. 30. Organisasi Budi Utomo bercorak Pendidikan dan Kebudayaan. Bukan kesehatan karena pada saat Budi Utomo didirikan mereka masih mahasiswa. 31. Isi Trias Van Deventer - Irigasi = pengairan untuk pertanian (akhirnya dialirkan ke perkebunan swasta) - Migrasi = transmigrasi agar jumlah penduduk seimbang (Dijadikan kuli kontrak) - Edukasi = Memperluas Pendidikan dan pengajaran (untuk dapat tenaga kerja murah) 32. Salah satu bukti Perhimpunan Indonesia organisasi radikal Awalnya, Perhimpunan Indonesia dibentuk buat mewadahi mahasiswa Indonesia yang sekolah di luar negeri, seperti di Den Haag dan Moskow. Tapi, mereka di sana nggak cuma belajar, mereka juga sering kumpul dan ngobrol tentang keadaan negara. Pas mereka tahu kalau negara-negara Eropa udah pada merdeka, mereka mulai bandingin sama kondisi Nusantara yang masih dijajah. Cerita-cerita mereka ini sampai ke telinga pemerintah Belanda. Karena dianggap “ngomong jelek” soal Belanda, Perhimpunan Indonesia dicap sebagai organisasi radikal (dipimpin Hatta). Abis itu pas dipimpin Syuhtan Sjahrir, jadi kooperatif dan bercorak kebudayaan. Extra Info: - Organisasi sosial pertaama yang menggunakan kata Indonesia - Visi politik yang noonkoperatif dan radikal : o Indonesia bersatu untuk melawan penjajah o Indonesia menentukan nasibnya sendiri o Indonesia mengandalakan kemampuan dan kekuatannya sendiri - Mengubah nama majalah Hindia Poetra menjadi Indonesia merdeka dan berisi ide non koperasi berjuang demi kemerdekaan tanpa bekerja sama dengan Belanda. - Dituduh ikut serta pemberontakan PKI (terbukti tidak bersalah) 33. Corak organisasi Indische Partij Politik 34. Kebijakan pemerintah kolonial belanda dengan pendirian sarekat dagang islam SDI lahir tidak mengancam kebijakan Belanda. Jadi sangat didukung Belanda. Lahir untuk perkumpulan pedagang batik di Laweyan, Solo. 35. Kegiatan Kongres pemuda II Sumpah Pemoeda 36. Persyaratan dalam konsep nasionalisme tentang negara dan bangsa Harus punya satu tujuan, nasionalisme, tidak mudah diprovokasi. 37. Contoh organisasi yang bersikap Kooperatif dan Non Kooperatif Kooperatif: - Budi Utomo - Perhimpunan Indonesia - Tri Koro Dharmo - Kayu Tanam - Taman Siswa Non-Kooperatif: - Indische Partij - Partai Indonesia Raya (Parindra) - Gabungan Politik Indonesia (GAPI) - Partai Komunis Indonesia 38. Alasan mengapa Pendidikan model Belanda tidak dapat membantu Indonesia berpikir gerak maju Karena tidak dibiarkan mandiri/kebebasan dan kurikulumnya Belandasentris. 39. Cara yang dilakukan pemerintah Belanda untuk memperhambat organisasi Taman Siswa Taman Siswa awalnya kooperatif tapi akhirnya jadi ancaman untuk Belanda. Hal itu terjadi karena orang-orang lebih mending sekolahin anaknya di Taman Siswa daripada sekolah Belanda. Lalu, Belanda nyuruh Taman Siswa untuk menutup cabang”nya (pusat doang). Dan, menghasut warga pribumi untuk tidak menyekolahkan anaknya di Taman Siswa. 40. Visi misi pendidikan INS Kayu Tanam Kayu Tanam 50-50 kurikulum Indonesia tapi pengajarannya dan dukungannya dibebaskan (liberalis, terserah mau bantu belanda apa kaga). Dibandingkan Taman Siswa yang mengajarkan kita untuk mencintai tanah air sendiri (lulusnya jadi politikus dan membantu Indonesia) Visi : o Head = Siswa dapat berpikir rasional o Heart = memiliki karakter yang hatinya mulia Hand = memiliki keterampilan 41. Perbedaan utama antara haluan politik Soekarno dan Moh. Hatta dalam aktivitas organisasi pergerakan Soekarno: lebih suka non kooperatif, vokal Hatta: Diplomasi, duduk bareng, baik” 42. Corak dari organsiasi Perhimpunan Indonesia Kebudayaan 43. Karya Soekarno tentang sikap atas protes terhadap pemerintahan Belanda Pernah protes terhadap pemerintahan Belanda atas kebijakannya. Pidato Indonesia Menggugat: dia sebel Belanda ga cabut dari Indonesia padahal udh sering dikodein. 44. Dasar pendidikan yang dikembangkan di sekolah-sekolah Taman Siswa - Ngajarin biar lebih cinta sama negri sendiri - Ing ngarsa sung tulodo = Gurunya bertanggung jawab dan bisa jadi contoh yang baik (didepan jadi contoh) - Ing madayo mangun karsa = Guru harus bisa memotivasi siswa agar dapat berkembang sesuai minatnya (di tengah jadi motivasi) - Tut wuri handayani = Guru harus membimbing siswa untuk menggali sendiri pengetahuannya sehingga dapat bermanfaat bagi kehidupannya (dibelakang jadi pendorong) 45. Proyek besar dalam Restorasi Meiji - Setelah shogun tokugawa dihapuskan, ada kaisar meiji yang melakukan restorasi meiji (menandai era modern jepang) - Meiji = kekuasaan pencerahan. Kombinasi kemajuan barat dengan nilai timur - Misi iwakura = Mengutus para pejabat ke Amerika dan Eropa untuk belajar - Akhirnya jepang mengadopsi sistem politik dll dari barat - Jepang jadi negara modern, ekonomi dan militernya kuat. Slogan Negara makmur militer kuat.  Restorasi meiji adalah gerakan perubahan yang terjadi di jepang  Dimana warga jepang mau membuka diri dari isolasi berkat pengaruh pelaut as yang bernama mathew perry  (1820) Jepang mau membuka diri, dan mengirimkan rakyatnya yang kompeten untuk belajar ke luar negeri. Hasil belajarnya diimplementasikan di negaranya sendiri. - Militer : Rusia Dan Jerman - Hukum : Inggris - Ekonomi : Prancis Dan Amerika 46. Alasan wilayah Indonesia bagian timur diaggap menjadi wilayah sangat potensial Tujuan Jepang ke Indo lagi WW2 - Jepang membutuhkan SDM (tentara tambahan: kaibodan, fujinkai, PETA) dan SDA (Bekal perang, makanan minyak bumi) - Nah bagian timur dapat memfasilitasi SDA dan SDM 47. Masalah utama yang pertamakali harus diselesaikan ketika Jepang tiba di Indonesia Doktrin Gerakan 3A - Jepang Cahaya Asia - Jepang Pemimpin Asia - Jepang Pelindung Asia Menghadapi ABDACOM yang harus melindungi kepentingan di Hindia Belanda 48. Alasan pemimpin bangsa bersedia bekerja sama dengan pemerintahan Jepang Karena orang Jepang suka kita loyal. Kalo dibaik”in nanti dibolehin Jepang melakukan apa yang kita butuhkan (strategi kemerdekaan). Terus perasaan optimis kedatangan Jepang akan membawa kemerdekaan. 49. Alasan AS melakukan embargo minyak terhadap Jepang Jepang bisa keluar dari isolasi berkat Matthew Perry. Dibantu Matthew Perry jadi negara maju (pemasokan minyak dari Amerika). Terus, Amerika ngerasa Jepang jadi terlalu maju, jadinya distop pemasokan minyaknya. Jepang ga terima krn mereka bergantung banget sama minyak. Terus hang out sama orang Eropa dan memelihara pemikiran fasisme. Abis itu perang sama Amerika (pearl harbor). 50. Perbedaan kebijakan Jepang dalam bidang sosial-budaya dengan pemerintahan kolonial Belanda Jepang boleh pakai Bahasa Indonesia, Indonesia Raya, bangun sekolah Indonesia (gaada niat ngejajah berkepanjangan cmn buat ngambil SDA & SDM). Belanda harus pakai bahasa Belanda, melarang adanya ajaran budaya, gamau Indonesia maju, pendidikannya masih kurikulum Belanda.

Use Quizgecko on...
Browser
Browser