UTS Agribisnis 2024/2025 - Universitas Majalengka PDF

Summary

This is an accounting exam paper for the Agribisnis program at Universitas Majalengka, covering calculations and financial statements for a sample business called Freshty APPLE, for the 2024/2025 academic year.

Full Transcript

# UNIVERSITAS MAJALENGKA ## FAKULTAS PERTANIAN Sekretariat: Jalan K.H. Abdul Halim No. 103 Telp./Fax (0233) 281496 Majalengka 45418 ### SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL #### FAKULTAS PERTANIAN #### UNIVERSITAS MAJALENGKA #### TAHUN AKADEMIK 2024/2025 | Item | Detail | |---|---| | Program Studi |...

# UNIVERSITAS MAJALENGKA ## FAKULTAS PERTANIAN Sekretariat: Jalan K.H. Abdul Halim No. 103 Telp./Fax (0233) 281496 Majalengka 45418 ### SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL #### FAKULTAS PERTANIAN #### UNIVERSITAS MAJALENGKA #### TAHUN AKADEMIK 2024/2025 | Item | Detail | |---|---| | Program Studi | Agribisnis | | Mata Kuliah | AKUNTANSI AGRIBISNIS| | Semester | 3 | | Kelas | III-B | | Dosen | 0428098801 SRI UMYATI | | Hari, Tanggal | Sabtu, 16 November 2024 | | Waktu | 12:30:00 s.d 14:10:00 | | Sifat Ujian | Terbuka | ## Jawablah soal-soal di bawah ini dengan tepat: Freshty APPLE adalah sebuah perusahaan perseorangan milik Tuan Arief Hendrawan yang mempunyai harta dan kewajiban perusahaan per 1 September 2024 adalah sebagai berikut: | Item | Value | |---|---| | Kas | Rp. 10.400.000 | | Piutang Dagang | Rp. 5.750.000 | | Perlengkapan | Rp. 1.560.000 | | Tanah | Rp. 16.000.000 | | Utang Dagang | Rp. 4.880.000 | ## Transaksi-transaksi yang terjadi selama bulan September 2024 adalah sebagai berikut : * Dibayar utang kepada kreditur Rp. 2.680.000 * Dibeli perlengkapan secara kredit Rp. 1.310.000 * Dibayar sewa bulan September Rp. 2.250.000 * Dibayar biaya-biaya berikut : biaya pengangkutan Rp. 1.725.000, biaya gaji pegawai Rp. 2.300.000 dan biaya listrik Rp 1.510.000 * Pemakaian biaya perlengkapan selama bulan September adalah Rp. 1.570.000 * Dikirimkan faktur tagihan kepada konsumen yang telah mengambil produk secara kredit Rp. 7.450.000 * Diterima pembayaran dari konsumen secara tunai Rp. 4.600.000 ## Diminta : 1. Tentukan jumlah modal Darmawan per 1 September 2024 2. Buatlah laporan rugi-laba laporan perubahan modal dan neraca per 30 September 2024 Berikut adalah langkah-langkah untuk menjawab soal ini: ### **1. Tentukan jumlah modal per 1 September 2024** **Rumus Modal:** \[ \text{Modal} = \text{Harta} - \text{Kewajiban} \] **Harta per 1 September 2024:** - Kas: Rp. 10.400.000 - Piutang Dagang : Rp. 5.750.000 - Perlengkapan : Rp. 1.560.000 - Tanah : Rp. 16.000.000 **Total Harta = Rp. 33.710.000**

Use Quizgecko on...
Browser
Browser