UAS Mekanika Tanah 1 Desember 2024 PDF

Document Details

Uploaded by Deleted User

Universitas Lampung

2024

Iswan ST.,MT

Tags

mekanika tanah teknik sipil tegangan tanah perhitungan teknik

Summary

This document contains two questions (soal) for a Mechanics of Soils exam, focusing on calculating total and effective stresses in layered soil. The first question provides a diagram of soil layers with water tables, and the second involves a foundation's impact on stress within the soil. Important data like layer thicknesses, material types, and loading conditions are included.

Full Transcript

UJIAN SEMESTER MEKANIKA TANAH I TEKNIK SIPIL – UNIV. LAMPUNG Jumát 20 Desember 2024 Waktu 100 menit Buku Terbuka Dosen : Iswan ST.,MT Soal 1 ( Soal 1 Bobot Nil...

UJIAN SEMESTER MEKANIKA TANAH I TEKNIK SIPIL – UNIV. LAMPUNG Jumát 20 Desember 2024 Waktu 100 menit Buku Terbuka Dosen : Iswan ST.,MT Soal 1 ( Soal 1 Bobot Nilai : 40% ) 1. terdapat potongan lapisan tanah, dan terdapat bak air, Hitung tegangan total dan tegangan efektif pada gambar dibawah ini, Untuk Ujung NPM 9 Hitung pada titik a dan i (air pada bak terisi setengah) Untuk Ujung NPM 8 Hitung pada titik b dan j (air pada bak terisi setengah) Untuk Ujung NPM 7 Hitung pada titik c dan d (air pada bak terisi setengah) Untuk Ujung NPM 6 Hitung pada titik e dan f (air pada bak terisi setengah) Untuk Ujung NPM 5 Hitung pada titik g dan h (air pada bak terisi setengah) Untuk Ujung NPM 4 Hitung pada titik a dan i (air pada bak terisi penuh) Untuk Ujung NPM 3 Hitung pada titik b dan j (air pada bak terisi penuh) Untuk Ujung NPM 2 Hitung pada titik c dan d (air pada bak kosong) Untuk Ujung NPM 1 Hitung pada titik e dan f (air pada bak kosong) Untuk Ujung NPM 0 Hitung pada titik g dan h (air pada bak kosong) 1,5 m 1,5 m 1m b a Lapisan A H1 d c MAT Lapisan B e f H2 g h H4 Lapisan C H3 i j Ujung NPM 1dan 2 3 dan 4 5 dan 6 7 dan 8 9 dan 0 H1 2,75 Meter 3 Meter 2,5 Meter 3,75 Meter 3,5 Meter H2 3 Meter 5 Meter 4 Meter 2,5 Meter 4,5 Meter H3 2,5 Meter 1,5 Meter 2,5 Meter 1,5 Meter 2 Meter H4 3 Meter 2,5 Meter 5 Meter 3 Meter 4 Meter Ujung NPM 1 dan 0 2 dan 3 4 dan 5 6 dan 7 8 dan 9 Lapisan A Lempung 1 Pasir Lempung 1 Lempung 2 Pasir Lapisan B Lempung 2 Lempung 2 Pasir Pasir Lempung 1 Lapisan C Pasir Lempung 1 Lempung 2 Lempung 1 Lempung 2 Lempung 1 Lempung 2 Pasir γb = 1,4 t/m3 γb = 1,5 t/m3 γd = 1,9 t/m3 γsat = 1,7 t/m3 γsat = 1,8 t/m3 γsat = 2,1 t/m3 C = 2 t/m2 C = 3 t/m2 C=0 θ=0 θ=0 θ = 35 derajat Soal 2. Soal 2 Bobot Nilai 60%) Sebuah Pondasi dengan bentuk dasar seperti pada gambar dibawah ini, terletak pada permukaan Tanah, tentukan tambahan tegangan pada titik yang ditanya : L2= 1,5 m a e b B2=1,5 m f k B B1=1,5 m g h i j L1= 1,5 m c d L Ujung Npm ke 2 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 2 Dimensi Pondasi (BxL) (m ) 5x8 6x8 7x8 4x8 6x9 4x5 5x6 6x7 5x7 4x7 Beban terbagi rata pd dasar 3 4 4,5 2,5 7 1,5 2 5,5 2,75 1,75 2 pondasi (t/m ) Ditanya : Hitung Tambahan Tegangan Pada : Ujung NPM 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Titik f a g b h c i d j e Catatan : Ujung NPM ke 2 contohnya 123456 maka angka yang digunakan 5 Ujung NPM contohnya 123456 maka angka yang digunakan 6 “MOHON SEBELUM DIKERJAKAN BACA SOAL DENGAN TELITI”

Use Quizgecko on...
Browser
Browser