Variabel Penelitian dan Definisi Operasional PDF
Document Details
Uploaded by SafeChupacabra6430
FKIK UNIB
Vernonia Yora Saki, S.K.M.,M.K.M
Tags
Summary
This document provides a detailed explanation of research variables and operational definitions. It includes different types of variables and how to define them appropriately for research projects. The material is presented clearly through diagrams and examples.
Full Transcript
Variabel & Definisi Operasional Penelitian Vernonia Yora Saki, S.K.M.,M.K.M Tujuan Pembelajaran Mahasiswa memahami konsep variabel penelitian Mahasiswa mampu menyusun dan mengevaluasi definisi operasional suatu penelitian 2 K...
Variabel & Definisi Operasional Penelitian Vernonia Yora Saki, S.K.M.,M.K.M Tujuan Pembelajaran Mahasiswa memahami konsep variabel penelitian Mahasiswa mampu menyusun dan mengevaluasi definisi operasional suatu penelitian 2 Konsep variabel Variabel adalah suatu ciri, sifat, karakteristik atau keadaan yang melekat pada beberapa subjek, orang, atau barang yang dapat berbeda-beda intensitasnya, banyaknya atau kategorinya. Variabel adalah sesuatu yang bervariasi pada beberapa subjek baik barang, orang, atau kasus. Variabel penelitian akan diterjemahkan menjadi data penelitian. FKIK UNIB 3 Contoh variabel Variabel Hasil Pengukuran Skala Pengukuran Jenis kelamin Laki-laki; Perempuan Nominal Jenis pekerjaan Petani; Pedagang; Dosen Nominal Tingkat pendidikan SD; SMP; SMA; S1; S2 Ordinal Tingkat kepuasan pasien Kurang puas; Cukup puas; Sangat puas Ordinal Suhu tubuh 50◦C-80◦C; 80◦C-110◦C; 110◦C-140◦C Interval Status BMI < 18,5; 18,5-24,9; 25,0-29,9; > 30 Ratio Tekanan darah < 80 mmHg; 80-120 mmHg; 120-139 mmHg; 140-159 mmHg; Ratio diatas 160 mmHg FKIK UNIB 4 Variabel sebagai objek penelitian Penelitian dapat berjalan jika memiliki variabel yang dijadikan sebagai objek dari penelitian. Prinsip yang dilakukan dalam penelitian salah satunya adalah mengumpulkan data-data yang dibentuk dari variabel penelitian. Variabel Penelitian adalah setiap hal dalam suatu penelitian yang datanya ingin diperoleh. Dinamakan variabel karena nilai dari data tersebut beragam FKIK UNIB 5 Variabel Sesuatu konsep yang nilainya bervariasi Variasi antar subyek yang akan diukur dalam penelitian Jika tidak ada variasi BUKAN VARIABEL Contoh: jenis kelamin pada penelitian karsinoma serviks Variabel ditentukan berdasarkan kerangka konsep, tujuan dan hipotesis penelitian FKIK UNIB 6 Jenis variabel Bebas Terikat Moderator Variabel yang memperkuat atau Variabel yang mempengaruhi Variabel yang dipengaruhi memperlemah hubungan antara variabel terikat variabel bebas variabel bebas dan terikat Istilah lain: variabel independen, determinan, stimulus, prediktor, Istilah lain: variabel dependen, Istilah lain: independen kedua, pengaruh, antecedent, akibat, hasil, respon, efek, contingency perlakuan, kausa, risiko, outcome exposure FKIK UNIB 7 Jenis variabel Mediator Perancu Kontrol Variabel yang berhubungan Variabel yang dikendalikan agar Variabel yang memediasi dengan variabel bebas dan hubungan variabel bebas hubungan antara variabel bebas variabel terikat tetapi bukan terhadap variabel terikat tidak dengan variabel terikat variabel antara dan dapat dipengaruhi oleh faktor luar mempengaruhi hasil penelitian yang tidak diteliti Istilah lain: variabel perantara, Istilah lain: variabel confounding Istilah lain: variabel konstan intervening FKIK UNIB 8 Jenis variabel 1 Variabel bebas Variabel terikat 2 Variabel bebas Variabel terikat Variabel moderator 3 Variabel bebas Variabel mediator Variabel terikat FKIK UNIB 9 Contoh jenis variabel Pengaruh kebiasaan minum kopi terhadap insiden penyakit jantung koroner variabel bebas variabel terikat Variabel perancu 🡪 kebiasaan merokok Variabel kontrol 🡪 usia Hubungan perilaku PHBS dengan kejadian diare variabel bebas variabel terikat Variabel moderator 🡪 akses air bersih Pengaruh mutu pelayanan rumah sakit terhadap loyalitas pasien variabel bebas variabel terikat Variabel mediator 🡪 kepuasan pasien FKIK UNIB 10 Hubungan antar variabel Simetris Asimetris Timbal Balik Hubungan dimana Hubungan dimana satu Hubungan dimana suatu variabel yang satu tidak variabel mempengaruhi variabel dapat menjadi disebabkan atau variabel lainnya sebab dan juga akibat dari dipengaruhi oleh variabel Hubungan antara dua variabel lainnya yang lainnya. variabel saja (hubungan Hubungan antar variabel Hubungan antar variabel bivariat), antara satu yang keduanya saling tetapi tidak ada variabel terikat dan pengaruh-mempengaruhi mekanisme pengaruh- beberapa variabel bebas mempengaruhi, masing- (hubungan multivariat) masing bersifat mandiri FKIK UNIB 11 Hubungan antar variabel Simetris Asimetris Timbal Balik Hubungan dimana Hubungan dimana satu Hubungan dimana suatu variabel yang satu tidak variabel mempengaruhi variabel dapat menjadi disebabkan atau variabel lainnya sebab dan juga akibat dari dipengaruhi oleh variabel Hubungan antara dua variabel lainnya yang lainnya. variabel saja (hubungan Hubungan antar variabel Hubungan antar variabel bivariat), antara satu yang keduanya saling tetapi tidak ada variabel terikat dan pengaruh-mempengaruhi mekanisme pengaruh- beberapa variabel bebas mempengaruhi, masing- (hubungan multivariat) masing bersifat mandiri FKIK UNIB 12 Hubungan antar variabel Variabel 1 Variabel 2 Hubungan Simetris Variabel 1 Variabel 2 Hubungan Asimetris Variabel 1 Variabel 2 Hubungan Timbal Balik FKIK UNIB 13 Contoh hubungan antar variabel Korelasi antara berat badan dan tinggi badan (simetris) Hubungan pelatihan kader dengan peningkatan pengetahuan kader (asimetris) Korelasi antara malnutrisi dan malabsorbsi (timbal balik) FKIK UNIB 14 SKALA PENGUKURAN FKIK UNIB 15 NOMINAL Hasil ukur dikelompokkan Satu anggota kelompok tidak bisa menjadi anggota kelompok yang lain Kedudukan kelompok setara FKIK UNIB 16 ORDINAL Hasil ukur dikelompokkan Satu anggota kelompok tidak bisa menjadi anggota kelompok yang lain Kedudukan kelompok bertingkat FKIK UNIB 17 INTERVAL Hasil ukur bersifat numerik Yaitu skala yang memiliki nilai dengan jarak sama. Contoh : kepuasan seseorang terhadap pelayanan suatu jasa dapat diberi skala interval 1-2-3-4-5. Dimana nilai 1: sangat tidak puas 2: tidak puas 3: biasa 4: puas 5: sangat puas Tidak memiliki nilai 0 (nol) mutlak FKIK UNIB 18 RATIO Hasil ukur bersifat numerik Yaitu skala yang dapat memberi arti perbandingan/perkalian. Contoh : berat badan Karina 40 kg berat badan Rony 60 kg Ratio berat Rony 3/2 x berat Karina. Jadi nilai 3/2 memiliki arti Memiliki nilai 0 (nol) mutlak FKIK UNIB 19 STRUKTUR TINGKATAN SKALA UKUR FKIK UNIB 20 DEFINISI OPERASIONAL FKIK UNIB 21 DEFINISI OPERASIONAL Dalam pelaksanaan penelitian, batasan atau definisi suatu variabel tidak dapat dibiarkan memiliki makna ganda, atau tidak menunjukkan indikator yang jelas. Hal ini disebabkan data mengenai variabel yang bersangkutan akan diambil lewat suatu prosedur pengukuran. Pengukuran yang valid hanya dapat dilakukan terhadap atribut yang sudah didefinisikan secara tegas dan operasional. Variabel yang masih berupa konsep teoritis, belum dapat diukur. 22 DEFINISI OPERASIONAL Definisi operasional adalah pengertian suatu variabel yang dirumuskan berdasarkan karakteristik-karakteristik variabel tersebut yang dapat diamati (observable) atau dapat diukur (measurable) dan bersifat spesifik (tidak berinterpretasi ganda). 23 Definisi Operasional Definisi operasional dapat dibuat dalam bentuk tabel yang mencakup : Nama variabel Definisi variabel Cara ukur Hasil ukur / Kategori Skala pengukuran FKIK UNIB 24 Definisi Operasional Harus dibuat sebelum formulir pengumpulan data dikembangkan Gunakan cara pengukuran dan alat ukur standar yg validitas dan reliabilitasnya sudah terjamin Dalam banyak hal, definisi operasional mengacu pada pustaka yang ada, akan tetapi diperkenankan untuk membuat definisi sendiri sejauh dapat dipertanggungjawabkan. FKIK UNIB 25 Definisi Operasional Suatu konsep mengenai variabel yang sama dapat saja memiliki definisi operasional yang lebih dari satu dan berbeda-beda antara penelitian yang satu dan yang lainnya. Penelitilah yang memilih dan menentukan definisi operasional yang paling relevan bagi variabel yang ditelitinya. 26 Contoh Variabel “Pengetahuan” Definisi konseptual : Kepandaian ; segala sesuatu yang diketahui berkenaan dengan hal tertentu. Definisi operasional : FKIK UNIB 27 Contoh Variabel “Diabetes Mellitus” Definisi konseptual : Penyakit menahun dan progresif ditandai dengan kenaikan kadar gula darah terus menahun yang disebabkan oleh kekurangan hormon insulin, baik secara relatif maupun absolut di dalam tubuh. Definisi operasional 28 Contoh Variabel : Pengetahuan tentang hipertensi Definisi operasional Segala sesuatu yang diketahui responden tentang penatalaksanaan hipertensi Alat ukur : Kuesioner Hasil Ukur : Pengetahuan baik, cukup, kurang Skala Ukur : Ordinal FKIK UNIB 29 Definisi Operasional Perlu ditegaskan bahwa definisi operasional yang telah ditetapkan harus digunakan secara taat asas dalam keseluruhan penelitian. 30 Menyusun dan Mengevaluasi Definisi Operasional Bayangkan diri anda sebagai orang lain, kemudian baca kembali definisi operasional yang anda telah susun, perhatikan : Apakah mungkin akan terdapat perbedaan interpretasi bagi saya sebagai orang lain? Apakah ada informasi lain yang bisa memperjelas dan mengurangi bias pemahaman? (ukuran, tempat, hasil yang diharapkan) Apakah mungkin akan ada pertanyaan yang timbul dari pernyataan ini yang meminta penjelasan tambahan? Apakah definisi operasional ini terlalu lengkap sehingga memberikan efek balik yaitu membingungkan? 31 Menyusun dan Mengevaluasi Definisi Operasional ▪ Ajaklah lebih dari satu rekan anda untuk menyusun definisi operasional bersama-sama untuk mengurangi dominasi pendapat anda sendiri. ▪ Ajaklah lebih dari satu rekan anda (disarankan yang tidak ikut menyusun definisi operasional) untuk membaca definisi operasional, kemudian konfirmasikan apakah dia mendapatkan maksud yang sama seperti yang anda maksudkan. 32 Referensi Pratiknya AW. 2011. Dasar-dasar Metodologi Penelitian Kedokteran dan Kesehatan. Jakarta : Rajawali Press. 33 Terima Kasih Program Studi Pendidikan Dokter Universitas Bengkulu FKIK UNIB 34