Pengenalan Catur PDF
Document Details
Uploaded by heydar999
Tags
Summary
Dokumen ini memberikan pengenalan dasar mengenai permainan catur, termasuk petak, warna, letak buah catur, dan langkah dasar. Penjelasan yang diberikan cocok untuk pelatihan atau pembelajaran awal permainan catur.
Full Transcript
BAB| Dengenalan Catur I. PENGENALAN PAPAN CATUR A. Jumlah dan warna petak Papan catur terdiri dari 64 petak yang diberi warna terang dan gelap secara bergantian/selang- seling. Petak wama terang biasa d...
BAB| Dengenalan Catur I. PENGENALAN PAPAN CATUR A. Jumlah dan warna petak Papan catur terdiri dari 64 petak yang diberi warna terang dan gelap secara bergantian/selang- seling. Petak wama terang biasa disebut petak putih, sedangkan petak warna gelap disebut petak hitam. B. Letak papan catur Petak hitam ada pada bagian kiri bawah dan petak putih ada pada bagian kanan bawah papan catur. Ada beberapa hal yang harus diketahui menge- nai papan catur ini. a. Lajur Adalah bagian papan dari bawah ke atas (ver- tikal) dikataken lajur (kolan), yaitu lajura, lajurb, lajur c dan seterusrya sampai dengan lajur h. lajure baris 7 baris | lajur/kolom petak gelap petak terang b. Baris Adalah bagian papan dari kiri ke kanan (hori- zontal) yaitubaris 1, baris 2 dan seterusnya sanpai dengan baris 8. Pertemuan dari lajur dan baris inilah yang dinamakan petak. Misalnya: lajur a baris 1 disebut petak al lajur d baris 6 disebut petak d6 Demikian seterusnya, sehingga secara kese- luruhan nama-nama petak pada papan catur adalah sesuai dengan diagram berikut: ame , Ere b/ § | a6 le a! 5 c ao] 4 3 2 =i | a nn ee: en n ' lajur/kolam c. Diagonal Adalah deretan petak sewarna yang posisinya mixing ke kanan atau miring ke kiri. Contonh: - diagonal al sampai h8 ada pada petak gelap - diagonal h1 sampai a8 ada di petak terang d. Sayap Menteri dan Sayap Raja Area Sayap Menteri adalah mulai lajur a sampai dengan lajur d, sedangkan Area Sayap Raja adalah muilai dari lajure sampai dengan lajur h. Ssayap mentrl , sayap raja = & Fe pusat & wow se ok sayapmentri sayap raja e. Medan Tengah atau Pusat (Centrum) Empat petak yaitu d4, d5, e4, e5, merupakan medan pusat yang merupakan inti dari permainan catur, baik itu penyerangan maupun pertahanan yang mengarah ke pusat, dimulai dari Pembukaan. II. PENGENALAN BUAH CATUR a. Tanda Notasi/Simbol Masing-masing buah catur ada sebutanrya dan diberi Tanda Notasi atau Sinbol, kecuali bidak atau pion yang notasirrya langsung sesuai dengan petak yang ditempat1. Misalnya: ¢ = Raja (Perwira Berat) = R £ =Menteri (PerwiraBerat) =M | = Benteng (Perwira Berat) = B ¥ =Gajah (Perwira Ringan) =G O& = Kuda (PerwiraRingan) =K § = Picn/bidek (Prajurit) = disebutkan sesuai dengan petak yang di tempati. b. Nilai Buah Catur Nilai Buah berguna untuk mengetahui keung- gulan materi dari pemain yang sedang bertanding. Tentunya pemain takkan mau menukar buah yang bernilai tinggi dengan buah yang lebih rendah ni- lairtya tarpa ada keuntungan dari sisi lain. Cara Penilaian Buah Catur: Menteri =9 Benteng =5 Gajah = 3 Kuda =3 Pion/bidak =1 Raja tidak termilai karena Permainan akan di- nyatakan selesai jika pemain mendapatkan Raja la- wannya.. c. Langkah-langkah Catur 1. Secara Umum Raja=R Hanya dapat melangkah pada satu petak di se- belamya, baik itu lajur, baris, maupun diagonal. oo = om $#&Fm & ww mS a b c¢c dad é€@fgqéeih Menteri = R Boleh melangkah 1 petak atau lebih di sebe- latmya, baik itu lajur, baris maupun diagmal. oo w & jn & St iw Benteng = B Hartya dapat melangkah pada 1 petak atau lebih pada lajur dan barisnya. Gajah =G Hartya dapat melangkah pada 1 petak atau le- bih di diagonalnya. Kuda = K Dapat melangkah pada 2 petak baris + 1 lajur atau 2 petak lajur + 1 baris (seperti Huruf L atau L terbalik). Pion/Bidak Hanya dapat melangkah 1 atau 2 petak ke depan pada lajunntya. Ada beberapa ketentuan khusus: Untuk Pion letak awal (baris ke 2 pada putih atau baris ke 7 untuk hitam) ; Langkah pertamartya boleh 1 petak atau 2 petak maju, Ssedangkan langkah be- rikutnya hartya 1 petak maju di lajumya. Semua langkah-langkah buah catur tersebut selain dilangkahkan pada petak kosong, juga dapat dilakukan langkah untuk memakan atau menukar buah lawan. a. Untuk Raja, Menteri, Benteng, Gajah, Kuda Langkah memakan atau menukar dengan buah lawan sama dengan langkah biasa masing-masing buah tersebut. b. Untuk Pion/Bidak Pion hanya dapat memakan/menukar dengan buah lawan dengan 1 petak miring/diagonal ke kiri ataupun ke kanan. co 10 2. Secara Khusus/Istimewa Ada beberapa langkah khusus/istimewa dalam Permainan Catur: a. Pion/Bidak Apabila sudah sampai ke baris akhir (baris ke- 8) putih atau ke baris awal (baris ke-1) hitam dapat diganti dengan buah lain yang lebih tinggi nilainya seperti Menteri, Benteng, Gajah, Kida kecuali Raja, walaupun buah tersebut masih ada di papan catur. Pergantian tersebut tidak terbatas jumlahnya, dan dinamakan dengan PROMOSI. # « -™~ ah im & Pion putih dimajukan ke baris ke-8, akan pro- mosi (dalam gambar dijadikan Menteri). 11 b. Langkah en passant (sambil lalu) Apabila bidak putih pada petak awalnya me- langkah melewati diagonal bidak hitam ataupun se- baliknya, maka bidak lawan dapat memakan/menu- kar bidak lawan dengan meletakkan bidaknya ke diagonalnya. Contoh: th & Pot abc dqaoeéetq£ “rt Posisi awal seperti gambar, putih melangkah d2-d4, maka hitam boleh makan dengan e4xd3 e.p. Harus diingat: Bahwa penukaran ini dilakukan pada langkah pertama. Tidak dapat diselingi oleh langkah lain. Se- bagaimana permainan, keadaan ini boleh dilang- kahkan atau tidak dilangkahkan, sesuai dengan ke- butuhannya. Karena kita harus menghitung untung/ ruginya dalam kondisi yang kita meinkan. 12 c. ROKADE Adalah melangkahkan Benteng dan Raja seca- ra bersamaan. Gunanya untuk mengamankan posisi Raja. Cara melakukannya: Memegang Raja dahulu; melangkahkan 2 petak ke arah Benteng yang diajak Rokade, kemudian memindahkan posisi Benteng ke samping Raja de- ngan melewati Raja tersebut. Ada 2 macam Rokade yang diperbolehkan dalam Permainan Catur; Rokade Pendek yaitu apabila Rokade dilakukan pada Sayap Raja. a] see Aw oo ith asa! Fk GW ra ok 1 bedef qi h 13 Posisi awal seperti gambar, setelah Rokade Pendek posisinya berubah menjadi Rg1 dan Bf1. Rokade Panjang yaitu apabila Rokade dilakukan pada Sayap Menteri. Posisi awal seperti gambar, setelah Rokade Panjang posisinya berubah menjadi Rcl dan Bdl. Ada beberapa ketentuan/syarat agar dapat Ro- kade: 1 Raja atau Benteng belum pernah dijalankan. 2 Raja tidak dalam keadaan diancam buah lawan. 3. Petak langkah Raja atau petak tempat Raja se- telah Rokade tidak dalam keadaan terancam buah lawan. 14 4. Tidak ada buah catur lain di antara Raja dan Benteng yang akan Rokade. Untuk mempermudah, lihatlah diagram ini: in Eee BeBe awa a6 ty | Ld E 2 C 2 t 7 ry 2 eal ane ee) | | [vy ot ry es ~~ & Keterangan: 1 Putih tidak dapat Rokade Panjang karena petak d1/jalannya Raja terancam oleh Kuda lawan 2 Putih dapat Rokade Pendek walaupun Benteng- nya terancam. 3 Hitam belum dapat Rokade Panjang atau Pen- dek, karena jalamrmya Raja terancam oleh Gajah lawan a3 dan masih ada Kb8. 15 d. Langkah Istimewa Kuda Perwira Ringan Kuda mempunyai keistimewa- an; dapat melangkah ke semua 64 petak di papan catur dengan 1 x setiap petaknya. Misal kita milai dari petakal..... ke b8, 4, c2, D4, a2, cl,e2, 4, B,4el, 2, 4, B, gl, re, &, 1, o, 4, ad, 4, 2B, bl, &, 4, , dl, e, £1, h2, , 65, 96, hs, £7, 95, hi7, £8, d7, 5, €6, 0B, b7, a5, c6, 68, a6, C7, a8, b6, d5, e7, c8, a7, bb, 6, £5, h6, 98, £6, e8, g7, hd. +++4++ 16