Histology of Skin & Its Appendages PDF
Document Details
Uploaded by Deleted User
Universitas Udayana
2021
Pande Nyoman Triatmi, Chrysanta Paramitha
Tags
Related
- Skin and Skin Appendages Histology Lab Manual PDF
- Histology of the Skin and its Appendages PDF
- Histology of Skin and Appendages PDF
- Histology LC 2: Skin and Its Appendages PDF
- Histology LC 2: Skin And Its Appendages (University of Northern Philippines Batch 2026) PDF
- Histology LC 2: Skin and Its Appendages (University of Northern Philippines, 2022) PDF
Summary
This document is a lecture from a histology course, specifically about skin and appendage anatomy. The text provides definitions and detailed analysis of the different layers and components of the skin, focusing on the structure and function of the epidermis and dermis. The document also includes discussion of glands, receptors, and other relevant topics.
Full Transcript
RESUME LECTURE 2 HISTOLOGY OF SKIN & ITS APPENDAGES ditulis oleh Pande Nyoman Triatmi Satyawati_1802511031 dan Resume ini disusun untuk diedit oleh memenuhi kebutuhan akademis Chrysanta Paramitha maha...
RESUME LECTURE 2 HISTOLOGY OF SKIN & ITS APPENDAGES ditulis oleh Pande Nyoman Triatmi Satyawati_1802511031 dan Resume ini disusun untuk diedit oleh memenuhi kebutuhan akademis Chrysanta Paramitha mahasiswa PSSKPD FK UNUD dan Karuniamaya_1902511170 tidak diperjualbelikan Penyalahgunaan resume oleh pihak di luar PSSKPD FK UNUD berada di luar tanggung jawab HMKU FK dengan berada di bawah UNUD tanggungjawab HMKU Medical Library HMKU FK UNUD Fakultas Kedokteran Universitas Udayana 2021 HISTOLOGY OF SKIN AND ITS - Musculus arrector pili -> otot APPENDAGES yang ada di kulit, kalau kita dalam keadaan panik, takut, ataupun kedinginan, otot ini berkontraksi dan ini menyebabkan bulu kuduk STRUCTURE OF SKIN berdiri (ada rangsangan saraf parasimpatis), otot ini berinsersi di bagian dermis dan folikel rambut -> maka nya bisa menyebabkan naiknya bulu kuduk FUNGSI - Epidermis -> berfungsi sebagai - Hipodermis itu tidak termasuk barrier (sehingga kuman tidak bagian dari kulit, karena dia bisa masuk ke tubuh melalui adalah struktur yang ada di kulit) bawah kulit dan merupakan - Proteksi : dari pathogen dan jaringan lemak → sering juga sinar UV disebut sebagai panniculus - Thermoregulation -> mengatur adiposus suhu melalui kelenjar keringat - Epidermis : bisa 3 atau 5 lapis, dan pembuluh darah tergantung dia thick skin atau - Mechanoreceptor -> merkel thin skin cells, Meisner - Dermis : stratum papillare dan - Ekskresi -> sweat gland stratum reticular - Physical appearance -> - Pada dermis, kita akan melanocyte menemukan adneksa kulit, - Wound repair/regeneration seperti sweat gland, sebaceous - Absorption -> epidermis gland, dan otot polos THICK SKIN VS THIN SKIN LAYERS OF THE EPIDERMIS - Tebal tipisnya kulit ditentukan dari tebal epidermisnya - Stratum corneum -> terdiri dari - Thin skin -> merupakan kulit keratinocyte yang sudah mati yang dominan pada tubuh kita, (tidak ada inti dan organel ada rambutnya (hairy skin) lainnya, dan ini siap untuk lepas - Thick skin -> hanya ada di atau mengelupas) beberapa lokasi, seperti telapak - Stratum lucidum -> sama juga, tangan dan telapak kaki ada keratinocyte yang udah - Pada kulit tebal -> adneksa mati, tapi ada yang khas, yaitu yang bisa kita temukan hanya struktur eleidin yang sweat gland, tapi epidermisnya membuatnya nampak terdiri dari 5 lapisan ( di mana transparan masing-masing lapisan itu - Stratum granulosum -> terdiri memiliki morfologi yang dari 3 – 5 lapis, mengandung berbeda, ini disebabkan adanya keratohyalin (granula yang sedikit perbedaan dari sel bentuknya titik-titik) keratinosit yang menyusunnya) - Stratum spinosum -> - Pada kulit tipis -> appendages merupakan lapisan yang paling nya lengkap, ada sweat gland, tebal, kita temukan ada sebaceous gland, folikel dominan keratinocyte yang rambut, namun epidermisnya bentuknya sedikit beda dengan cuma 3 lapis stratum di atasnya, aktivitas mitosisnya cukup aktif, terdapat langerhans cell untuk imunitas DERMIS - Stratum basale -> terdiri dari - Berasal dari mesoderm keratinocyte yang cuboid dan - Merupakan jaringan ikat yang sangat aktif untuk melakukan tersusun oleh sel, matriks, dan mitosis pada saat malam hari, sabut (kolagen dan elastic) ada badan sel dari melanocyte - Ada 2 lapis: stratum papillare (tapi penjuluran sitoplasma nya dan reticulare sampai ke spinosum), ada HIPODERMIS badan sel merkels cells juga - Merupakan loose connective - Dari mitosis keratinocyte tissue sampai lepas -> 30 hari - Terdiri dari adipocyte cells CELLS OF EPIDERMIS EPIDERMIS - Berasal dari ectoderm - Tersusun oleh stratified squamous keratinized epithelium - Terdiri dari 3 lapis (thin skin) atau 5 lapis (thick skin) - Pada kulit tebal, terutama pada telapak tangan atau ujung-ujung jari → nampak ada lekukan - Keratinocyte → Tersusun atau papil” sehingga membentuk layer dari epidermis memberikan gambaran yang - Melanocyte → Menghasilkan khas pada setiap individu, di melanin untuk proteksi dari UV mana lekukan itu tidak akan - Langerhans cell → sebagai hilang seumur hidup → disebut Imunitas dermatoglyph - Merkels cell -> - 4 sel types : keratinocytes mechanoreceptor (dominan), melanocytes, Langerhans cell, merkel cells IMMIGRANT CELLS OF THE bisa menimbulkan suatu EPIDERMIS penyakit - Keratinocytes emang lokasi nya - Epidermolytic Hyperkeratosis di epidermis (EHK) -> mutasi pada gen - Kemudian melanocytes (yang penyandi protein keratin tipe 1 berasal dari neural crest) akan atau 10 mulai bermigrasi dan tampak - Keratinocytes yang awalnya pada embrio minggu ke-8 waktu di stratum basale dia - Merkel cells (yang berasal dari bentuknya kubus, makin ke atas neural crest juga) akan tampak makin pipih → cytomorphosis pada minggu ke 8-12 MELANOCYTES - Langerhans (berasal dari - Fungsinya penting untuk precursor cells nya di bone menghasilkan melanin marrow) akan tampak 4-5 - Melanin nya akan terdeposit minggu setelah melanocytes pada sel keratinosit di sampai sekitarnya (cytocrine secretion) KERATINOCYTES - Badan sel nya ada di stratum - Merupakan sel yang paling basale, tapi penjuluran dominan di epidermis dan sitoplasma nya di stratum tersusun menjadi 5 lapis spinosum - Memiliki morfologi yang - Granul-granul yang berbeda pada setiap stratum mengandung melanin akan dan memproduksi protein terakumulasi di supranuclear keratin yang berbeda juga dari keratinocyte yang berfungsi - Stratum basale -> keratin tipe 5 untuk memproteksi dari radiasi dan 14 UV - Stratum spinosum → keratin tipe 1 dan 10 - Stratum granulosum -> ada filaggrin - Kalau terjadi mutasi pada gen penyandi dari protein tersebut - Produksi dari melanin oleh projection), di mana melanocyte memiliki beberapa terdapat banyak tahapan Meissner’s corpuscle di o Sintesis enzim tyrosinase dalamnya di RER (karena dia - Reticular layer (80%) -> dense enzim yang perlu irregular CT dipacking di golgi) o Ada berbagai adneksa o Granule yang berisi kulit, seperti sebaceous melanin kemudian gland, sweat gland, dikirimkan ke keratinosit folikel rambut di sekitarnya o Kelenjar sebaceous dan LANGERHANS CELL kelenjar minyak - Berasal dari precursor cell dari (bentuknya monosit di bone marrow bergulung-gulung) - Lokasinya di stratum spinosum o Disusun oleh sabut - Bentuknya seperti bintang kolagen, elastic, maupun - Berfungsi sebagai APC retikuler MERKEL CELLS o Terdapat pembuluh - Ditemukan di epidermal-dermal darah juga yang junction berfungsi untuk - Berhubungan dengan nerve memberikan nutrisi endings - Sebagai reseptor sensasi sentuhan DERMIS - Papillary layer (20%) -> langsung di bawah epidermis o Disusun oleh loose areolar CT o Permukaan nya membentuk dermal papillae (finger-like SENSORY RECEPTORS OF THE (seluruh sel hancur saat sekresi SKIN berlangsung) beserta sekretnya - Meissner corpuscle dan merkel yang disebut sebum (lemak dan cell 🡪 tactile receptor sel ) - Free nerve endings 🡪 respons - Sebum ini yang disekresikan ke terhadap nyeri dan perubahan folikel rambut temperature - Fungsi : sebum membuat kulit - Ruffini 🡪 respons terhadap dan rambut tetep lembut dan stretching berminyak - Pacinian corpuscle 🡪 sensitive - Kelainan : terhadap penekanan o Acne : hipersekresi - Peritrichial nerve endings 🡪 ada sebum, sumbatan di di sekitar folikel rambut, saluran nya, inflamasi distimulasi oleh hair movement o Seborrhea : SEBACEOUS GLAND hiperproduksi sebum - Sebum distimulasi produksinya oleh hormone androgen pada saat pubertas SWEAT GLAND - Merupakan jenis kelenjar holocrine (berstuktur simple cuboidal epithelium) - Holokrin -> hasil sekresi nya terdiri dari sel yang udah tua - Tampak tubulus yang bergulung o Sebenarnya sekretnya seperti selang -> akan itu gak bau, tapi kalau bermuara di permukaan kulit ada bakteri jadi bau (untuk yang tipe eccrine) o Ini yang dominan di tubuh kita o Sekresinya berupa garam,air, dan waste - Eccrine sweat gland (urea dan uric acid) o Secretory unit → terdiri dari dark cell dan clear - Apocrine Sweat Gland cell o kelenjar keringat yang o Myoepithelial cell : dipengaruhi hormone, mengandung aktin dan dan bermuara di dekat myosin yang folikel rambut mengkontraksi dark cell o Sekresinya berbau khas dan clear cell untuk o Lokasinya ada di daerah mengeluarkan lipatan, seperti ketiak sekresinya ke atau selangkangan permukaan kulit sebagai o Mulai berfungsi saat keringat pubertas karena o sifatnya merocrine dipengaruhi oleh sex (sekresinya nya hormone dilakukan dengan o Berhubungan dengan eksositosis → jadi tidak folikel rambut semua sel nya ikut o Sekresi : sebagai secret) sweat,oil,cellular debris o Gulungan dan ductus - Perbedaan eccrine vs apocrine nya di deep dermis dan (SOAL) bermuara di permukaan kulit - Termasuk struktur keratin yang keluar dari kulit bagian dermis - Termasuk keratin yang keras tipe 3) - Ada hair bulb (terdiri dari hair root dan dermal papilla) - Hair shaft -> terdiri dari medulla, cortex, cuticle - Sel yang ditemukan : matrix cells dan melanocytes (menghasilkan melanin yang memberikan warna pada - Modified gland -> ceruminous rambut, tapi tergantung juga and mammary gland dari jenis pigmen melanin nya) - 3 tipe rambut HAIR o Terminal -> kasar,keras, misalnya pada gorilla o Vellus → yang dominan pada tubuh kita, kecuali pada rambut kita o Lanugo -> sangat halus, pada bayi - Fungsi : o Menghangatkan o Filter di hidung o Melindungi, misalnya di bulu mata - Ada 3 siklus : o Anagen 🡪 growth phase o Catagen o Telogen -> biasanya lepas rambutnya o Masing-masing siklus ini durasinya beda-beda di setiap lokasi di tubuh NAIL - Merupakan keratinized epithelial cells tersusun di lempeng keratin